Widget HTML Atas

5 Aplikasi Pemutar Musik di Latar Belakang Gratis, Terbaru 2022!

Konten [Tampil]

 

Aplikasi Pemutar Musik di Latar Belakang

5 Aplikasi Pemutar Musik di Latar Belakang Gratis, Terbaru 2022! - Aplikasi pemutar musik dan video sekarang sudah sangat beragam. Mulai dari pemutar musik yang online atau yang offline.

Beberapa diantaranya bisa Anda gunakan untuk mendengarkan musik tanpa harus terus membuka aplikasi tersebut.

Baca juga : 7 Rekomendasi Aplikasi Pemutar Musik PC, Terbaik dan Gratis!

Aplikasi Pemutar Musik di Latar Belakang

Berikut segudangsoal.com sudah menyediakan beberapa aplikasi pemutar musik yang bisa bekerja di latar belakang yang dapat Anda gunakan dengan gratis. pemutar musik online di latar belakang :

1. Youtube Vanced

Terkadang Anda ingin melakukan berbagai kegiatan sehari-hari dalam satu waktu, seperti halnya Anda ingin mendengarkan musik atau video, tetapi masih bisa denga chatan dan aktifitas yang lainnya.

Ketika Anda menggunakan youtube biasa, hal itu tidak mungkin bisa Anda lakukan dengan gratis. Akan tetapi dengan memakai aplikasi ini Anda bisa mendengarkan musik sambil chatting atau yang lainnya tanpa khawatir musiknya akan mati.

Selain itu aplikasi pemutar musik ini juga bebas iklan dan Anda tidak di wajibkan registrasi sebelum menggunakannya. Jadi bisa digunakan di latar belakang.

2. Chrome Browser

Mungkin Anda belum mengetahui bahwa aplikasi bawaan android ini bisa menjadi aplikasi pemutar musik yang keren. Namun Anda harus mulai setting agar bisa memainkan musik di latar belakang.

Untuk melakukannya, Anda cukup mengunjungi situs youtube, setelah itu kamu jadikan ke mode desktop agar dapat memutar musik di latar belakang, sangat mudah bukan.

Untuk bisa menjadikan ke mode desktop, Anda cukup klik icon titik 3 di pojok kanan atas. Setelah itu scroll kebawah dan carilah tulisan mode desktop, klik kotak untuk Anda centang, setelah klik kotak tersebut maka akan secara otomatis dalam mode dekstop.

Baca juga : 5 Aplikasi Musik Online Hemat Kuota Android dan iOS Terbaik 

3. Minimize For Youtube

Aplikasi ini mempunyai cara kerja yang hampir sama dengan youtube biasa. Kelebihannya Anda bisa memakai aplikasi pemutar musik online di latar belakang secara bersamaan dalam satu waktu.

Kelebihan aplikasi ini dari pada youtube biasa yaitu Anda bisa meminimize aplikasi youtubenya, sehingga bisa membuka berbagai aplikasi lainnya.

Tetapi aplikasi ini mempunyai kekurangan, jika mengunci layar maka musik akan mati secara otomatis. Aplikasi ini tidak bisa memutar video ketika layar sedang terkunci, tetapi dari kekurangan dari aplikasi ini sudah memberikan kemudahan untuk para penggunanya.

4. Youtube Musik

YouTube Musik adalah Aplikasi  resmi yang dirilis oleh Google khusus yang berguna untuk pemutar musik. Aplikasi ini bisa Anda gunakan secara gratis, youtube musik hanya menyediakan video musik saja. Anda tidak bisa mencari video yang selain musik, disini juga bisa membuat playlist secara gratis.

Untuk bisa memutar musik di latar belakang Anda membutuhkan versi Merah aplikasi ini, menghapus Iklan, melakukan multitasking dan mengunduh musik secara offline untuk didengarkan kembali secara gratis.

5. Double Twist Music Player

Jika Anda bosen hanya menggunakan 1 aplikasi saja saat bermain handphone, Anda juga ingin mendengarkan musik di latar belakang dengan membuka aplikasi lainnya.

Anda harus mencoba double twist music player, karena aplikasi ini memungkin Anda untuk bisa membuka aplikasi yang lain sambil mendengarkan musik.

Double twist music player bisa Anda download secara gratis di aplikasi google play store, cukup cari namanya saja maka aplikasi pemutar musik online di latar belakang akan ditampilkan dan Anda bisa mengunduhnya.

Baca juga : 5 Aplikasi Pemutar Musik Online Tanpa Iklan Terbaik, Streaming lebih Mudah!

Demikian artikel di atas mengenai 5 Aplikasi Pemutar Musik di Latar Belakang Gratis, Terbaru 2022!. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat bagi pembaca. Mohon Maaf dan Terima Kasih.

Tidak ada komentar untuk "5 Aplikasi Pemutar Musik di Latar Belakang Gratis, Terbaru 2022!"